Cara Beli E-Meterai untuk Daftar PPPK 2022

Cara Beli E-Meterai untuk Daftar PPPK 2022
Ilustrasi-Ist

6. Posisikan meterai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

7. Klik ‘Bubuhkan Meterai’, kemudian ‘Yes’

8. Masukkan PIN

9. Isi PIN yang didaftarkan, proses pembubuhan selesai

10. Unduh dokumen yang telah dibubuhkan e-Meterai

Demikian ulasan seputar aturan penggunaan, cara beli dan pembubuhan e-meterai pada berkas pendaftaran seleksi PPPK 2022. (*)

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News