Perlu Waspada, Ini Tips Aman Beli Rumah KPR Agar Tidak Kena Penipuan

ilustrasi rumah KPR /OleksandrPidvalnyi PIXABAY

Praktik penipuan rumah juga bisa dilakukan dengan mengkorupsi material bangunan sehingga tidak sesuai dengan perjanjian awal.

Sebaiknya, dalam proses pembangunan pembeli turut andil mengawasi dan melihat bahan yang digunakan. Jika ada yang tidak sesuai segera laporkan pada pengembang dan minta penggantian.

Baca Juga: Ingin Membeli Rumah dengan Sistem KPR? Ini Beberapa Tips yang Bisa Anda Ikuti

4. Pilih Bank KPR Tepercaya

Memilih sendiri bank tepercaya jadi salah satu cara membeli rumah KPR agar tidak tertipu.

Oknum pengembang nakal bisa saja menggunakan modus menawarkan pembeli membayar pada bank tertentu yang sebenarnya masuk ke kantong pribadi.

Agar lebih aman, Anda bisa mencari bank dengan reputasi baik dan mengajukan sendiri permohonan KPR.

Bank akan membantu mengecek kelengkapan dokumen serta tidak segan memberitahu Anda jika ada berkas yang tidak lengkap atau indikasi kecurangan.***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News