Jelang Ramadan Arab Saudi Keluarkan 10 Aturan Khusus untuk Masjid-masjid

jadwal imsyakiyah ramadhan 1445
Ilustrasi sejarah kalender Islam Hijriah. (Pixabay)

8. Larangan kamera dipasang di dalam masjid. Jika memang ada kamera terpasang, maka tidak seharusnya digunakan untuk tujuan memotret imam dan jemaah selama salat berlangsung.

9. Mengimbau para jemaah untuk tidak membawa anak-anak ke dalam masjid selama ibadah salat berlangsung. Alasannya, kehadiran anak-anak dinilai akan mengganggu para jemaah, memicu kebingungan dan membuat kekhusyukan hilang.

10. Area salat khusus wanita di dalam masjid agar senantiasa dijaga kebersihannya.*

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News