6 Rekomendasi Motor 250 CC Terbaik, Dari Kawasaki hingga KTM

6 Rekomendasi Motor 250 CC Terbaik, Dari Kawasaki hingga KTM
YouTube

HALOJABAR.COM-Bagi kamu yang hobi menunggangi kendaraan roda dua dengan performa tangguh, ini dia 6 rekomendasi motor 250 cc terbaik yang wajib dipilih.

Belakangan ini motor sport tengah menjadi motor terfavorit di kalangan anak muda, dikarenakan model yang keren dan memilki kecepatan yang tinggi. Kawasaki Ninja 250, Honda CBR250RR, dan Yamaha R25 adalah tiga motor teratas saat berbicara motor sport ini.

Namun sebenarnya ada banyak jenis motor 250 cc yang dipasarkan di Indonesia. Mulai dari yang tergolong sport, naked bike, trail, adventure, hingga skutik. Semuanya memiliki karakter yang berbeda sesuai dengan habitatnya.

Sebagai contoh, ada Kawasaki KLX 250 yang lebih cocok dipakai di jalan offroad dan juga Yamaha MT-25 yang menyukai motor sport dengan tampilan tanpa fairing.

Agar kalian mengetahui harga dan spesifikasi setiap tipe motor dengan 250 cc, silahkan disimak artikel yang telah Halojabar.com rangkum untuk kalian.

1. Kawasaki W250

Inilah satu-satunya motor sport retro 250cc yang dipasarkan di Indonesia. Motor ini memakai mesin 1 Silinder yang bisa mengeluarkan tenaga 18 PS dan torsi 18 Nm.

Bukan mesin yang menjadi daya tarik W250 atau dikenal dengan nama Estrella ini, melainkan tampilan jadul layaknya motor lawas.

Kendati memiliki tampilan klasik, motor ini sudah menggunakan teknologi Injeksi, sehingga fiturnya tetap modern dan nyaman dipakai untuk kendaraan sehari-hari.

Namun, memang motor ini tergolong mahal bila dibandingkan dengan motor lain berkubikasi mesin serupa. Kawasaki membanderol W250 dengan harga Rp76,4 juta.

2. KTM Duke 250

KTM adalah satu pabrikan yang sudah cukup serius memasarkan produknya di Indonesia. Hal ini ditandai dengan pembangunan pabrik perakitan di yang siap produksi beberapa motor sport 250cc.

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News