KCIC Kembali Buka Lowongan Kerja Januari 2024, Ini Daftarnya!

Jadwal kereta cepat whoosh
Ilustrasi Kereta Cepat Whoosh. (PT KCIC)

Masyarakat dapat membaca persayaratan selengkapnya mengenai posisi yang dibuka melalui situs resmi https://kcic.co.id/karir/. Perhatikan tata cara dan dokumen yang harus disiapkan dan lakukan registrasi jika sudah sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan.

Eva menekankan bahwa seluruh proses rekrutmen gratis, tanpa biaya apapun. Mmasyarakat agar tidak percaya pada pihak yang mengklaim bisa memuluskan seleksi atau menjamin pekerjaan di PT KCIC.

BACA JUGA: Stasiun KCIC Tegalluar Kalah Pamor dari Padalarang, Ini Penjelasannya

“Pembukaan lowongan pekerjaan ini merupakan salah satu bentuk manfaat lain dari kehadiran Whoosh di Indonesia. KCIC terus berkomitmen mencari individu yang terbaik dan memiliki semangat yang sama dengan visi kami untuk masa depan transportasi di Indonesia.” tutup Eva.

Untuk detail mengenai pekerjaan apa saja aja yang telah ditawarkan, kalian bisa langsung mengunjungi laman di kcic.co.id/karir. Jika kalian memenuhi kualifikasi sesuai persyaratan di bawah ini, segera kirimkan CV/ Resume kamu di laman tersebut ya!*** (Insan/JOB UIN SGD)

*Perhatian: PT KCIC tidak pernah memungut biaya apapun dalam segala bentuk perekrutan. Harap berhati-hati terhadap setiap tindak penipuan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab atau mengatasnamakan KCIC.

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News