4 Game VR yang Paling Seru, untuk Menemani Libur Lebaran Kalian

4 Game VR yang Paling Seru, untuk Menemani Libur Lebaran Kalian
Pixabay

Nggak perlu khawatir, teknologi canggih juga sudah disematkan pada mesin permainan Var Box ini. Salah satunya adalah teknologi untuk menghilangkan motion sickness yang kadang terjadi ketika kita bermain wahana VR.

Akan semakin seru, karena Var Box juga didaulat menjadi salah satu mesin permainan VR yang memiliki komunitas e-sports terbesar di dunia. Wajar aja sih Var Box emang rutin melakukan kompetisi di beberapa negara.

3. Virtual Rabbids: The Big Ride

Yap, permainan simulator virtual ini emang cocok untuk anak-anak terutama yang berusia 4-8 tahun.

Dengan duduk di mesin khusus dan menggunakan kacamata virtual, bocil pemain bakal berperan sebagai sekawanan kelinci lucu yang harus menghindari berbagai macam rintangan.

4. VR Dark Mars

Punya keberanian lebih? Coba deh mainkan simulator VR Dark Mars. Sekali bermain, kamu bakal bisa menampung maksimal 6 pemain sekaligus.

Nah, di permainan VR ini kita akan diminta memilih film VR untuk bisa dinikmati dalam permainan.

Kalo mau yang menegangkan kamu bisa memilih wahana seperti roller coaster, sampai yang agak horror seperti rumah hantu juga tersedia.

Nah, itu tadi merupakan beberapa rekomendasi game virtual realty yang bisa mengisi waktu libur lebaran kamu agar lebih berkesan dan tidak monoton. ***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News