Polrestabes Bandung Tetapkan 1 Orang Tersangka Bentrokan Dua Ormas

bentrokan ormas di bandung
Ilustrasi - tawuran dan bentrokan. (Pixabay)

Kombes Pol. Budi mengimbau dua ormas tersebut untuk tetap tenang dan menyerahkan segala proses hukum kepada Polrestabes Bandung dengan tidak melakukan kegiatan yang bisa mengundang kericuhan kembali.

“Kalau ada gerakan-gerakan tambahan lain, kami dari Polrestabes tidak akan segan-segan untuk melakukan penindakan. Mari sama-sama menjaga situasi dan kondisi di Kota Bandung,” katanya.

Atas perbuatannya, pelaku T dijerat Pasal 170 ayat (2) angka 3 (E) KUHP tentang pengeroyokan di muka umum secara bersama-sama terhadap orang yang menyebabkan kematian dengan ancaman pidana selama 12 tahun.***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News