Wajib Anda Tahu, Ini Daftar Harga Hewan Kurban 2023

Daftar harga hewan kurban 2023 (Unsplash)

HALOJABAR.COM- Tinggal beberapa pekan lagi, seluruh umat muslim di Indonesia akan menyambut serta merayakan hari Idul Adha. Dalam momen tersebut akan berlangsung prosesi penyembelihan hewan kurban.

Menjelang hari raya Idul Adha, sebagian besar orang mulai sibuk mencari hewan kurban. Sebelum membelinya, tentu Anda perlu mengetahui daftar harga hewan kurban 2023.

Daftar Harga Hewan Kurban 2023

Melansir dari laman akurat.co, berikut ini perkiraan daftar hewan kurban 2023 yang perlu Anda ketahui.

1. Kambing

Berikut ini perkiraan harga hewan kambing 2023, berdasarkan tipe dan berat badannya.

-Kambing berat 18 kg tipe F, mulai dari Rp1.320.000

-Kambing berat 20 kg tipe D, mulai dari Rp1.566.000

-Kambing berat 22 kg tipe E, mulai dari Rp2.150.000

-Kambing berat 25 kg tipe C, mulai dari Rp2.550.000

-Kambing berat 30 kg tipe B, mulai dari Rp2.490.000

-Kambing berat 35 kg tipe A, mulai dari Rp3.320.00

-Kambing berat 24-26 kg, mulai dari Rp3.000.000

-Kambing berat 29-31 kg, mulai dari Rp3.500.00

-Kambing berat 34-36 kg, mulai dari Rp4.000.000

2. Sapi

Berikut ini perkiraan harga hewan sapi berdasarkan berat badannya.

-Sapi Bali berat 250 kg: Rp18.000.000

-Sapi Bali berat 270 kg: Rp19.500.000

-Sapi Bali berat 285 kg: Rp20.500.000

-Sapi Bali berat 300 kg: Rp21.600.000

-Sapi Bali berat 315 kg: Rp22.700.000

-Sapi Bali berat 330 kg: Rp23.800.000

-Sapi Bali berat 345 kg: Rp24.800.000

-Sapi Bali berat 360 kg: Rp26.000.000

-Sapi Bali berat 375 kg: Rp27.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 325 kg: Rp23.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 350 kg: Rp25.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 400 kg: Rp28.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 450 kg: Rp31.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 500 kg: Rp35.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 550 kg: Rp39.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 600 kg: Rp42.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 650 kg: Rp48.000.000

-Sapi Limosin/Simental/Pegon berat 700 kg: Rp53.000.000

-Sapi Super berat 800 kg: Rp68.000.000

-Sapi Super berat 850 kg: Rp75.000.000

-Sapi Super berat 900 kg: Rp85.000.000

Itulah tadi ulasan mengenai daftar harga hewan kurban 2023, yang perlu Anda ketahui. Namun, daftar harga tersebut sifatnya masih perkiraan. Mendekati hari Idul Adha, tentu harga hewan kurban pun akan semakin naik. Semoga bermanfaat.***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News