Sering Haus di Siang Hari Saat Puasa? Begini Cara Mencegahnya

Ilustrasi haus saat puasa (Pixabay)

4. Mengonsumsi Yoghurt

Cara selanjutnya adalah dengan mengonsumsi yoghurt. Perlu Anda tahu bahwa, dalam satu gelas yoghurt mengandung setidaknya 85% air.

Tentunya dengan begitu, tubuh Anda akan terhidrasi dan bermanfaat untuk meminimalisir munculnya rasa haus.

5. Hindari Ruangan atau Kondisi Suhu Tinggi

Cara efektif mencegah rasa haus saat puasa terakhir adalah dengan mengihindari ruangan atau kondisi suhu tinggi. Saat berpuasa disarankan untuk berada di ruangan yang bersuhu sejuk dan tidak terkena sinar matahari untuk mengurangi rasa haus.

Itulah tadi beberapa cara mencegah  rasa haus saat sedang puasa. Semoga bermanfaat.***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News