Ragam  

Tidak Makan Nasi Selama Satu Abad, Ini Potret Kehidupan Masyarakat Kampung Cireundeu di Cimahi

Kampung Adat Cireundeu (Smart village Nusantara)

Bila diterjemahkan bunyinya: tidak punya sawah asal punya padi, tidak punya padi asal punya beras, tidak punya beras asal bisa memasak nasi, tidak bisa menanak nasi asal bisa makan, tidak bisa makan asal kuat”.

Dengan filosofis tersebut, warga Cireundeu tidak takut untuk tidak dapat makan nasi. Karena istilah makan tidak hanya untuk memenuhi isi perut saja tetapi sebagai sumber kekuatan, sekalipun hanya dengan sebutir biji jagung.

Kini budidaya makanan lokal berbasis umbi singkong menjadi salah satu ciri khas masyarakat Kampung Adat Cirendeu yang telah ditanamkan oleh leluhur mereka dan seiring waktu terbukti menjadi keuntungan Cireundeu dalam mendukung ketahanan pangan. (bbs) ***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News