Memiliki Jam Tidur Terbalik? Ini Bahayanya

Bahaya jam tidur terbalik bagi kesehatan (Pixabay)

5. Meningkatkan risiko diabetes

Bahaya jam tidur terbalik yang terakhir adalah dapat meningkatkan risiko diabetes. Ketika Anda kurang tidur, maka kinerja hormon insulin pun bakal menurun. Insulin ini merupakan penyeimbang kadar gula darah.

Selain itu, kurang tidur atau memiliki jam tidur yang berantakan juga akan mengurangi kinerja insulin yang penting untuk menurunkan gula darah.

Itulah tadi ulasan mengenai bahaya jam tidur terbalik bagi kesehatan. Semoga bermanfaat.***

Follow dan baca artikel terbaru dan menarik lainnya dari HaloJabar di Google News